Cara Mencari Uang Dari Internet (Bitcoin)




Sebagai pendahuluan, saya jelasin dulu apa itu bitcoin.

 Menurut wikipedia, Bitcoin adalah sebuah uang elektronik yang di buat pada tahun 2009 oleh Satoshi Nakamoto. Nama tersebut juga dikaitkan dengan perangkat lunak sumber terbuka yang dia rancang, dan juga menggunakan jaringan peer-ke-peer tanpa penyimpanan terpusat atau administrator tunggal di mana Departemen Keuangan Amerika Serikat menyebut bitcoin sebuah mata uang yang terdesentralisasi . Tidak seperti mata uang pada umumnya, bitcoin tidak tergantung dengan mempercayai penerbit utama. Bitcoin menggunakan sebuah database yang didistribusikan dan menyebar ke node-node dari sebuah jaringan P2P ke jurnal transaksi, dan menggunakan kriptografi untuk menyediakan fungsi-fungsi keamanan dasar, seperti memastikan bahwa bitcoin-bitcoin hanya dapat dihabiskan oleh orang memilikinya, dan tidak pernah boleh dilakukan lebih dari satu kali.
Desain dari Bitcoin memperbolehkan untuk kepemilikan tanpa identitas (anonymous) dan pemindahan kekayaan. Bitcoin - bitcoin dapat disimpan di komputer pribadi dalam sebuah format file wallet atau di simpan oleh sebuah servis wallet pihak ketiga, dan terlepas dari semua itu Bitcoin - bitcoin dapat di kirim lewat internet kepada siapapun yang mempunyai sebuah alamat Bitcoin. Topologi peer-to-peer bitcoin dan kurangnya administrasi tunggal membuatnya tidak mungkin untuk otoritas, pemerintahan apapun, untuk memanipulasi nilai dari bitcoin - bitcoin atau menyebabkan inflasi dengan memproduksi lebih banyak bitcoin. 

bla bla bla yang begitulah versi lengkapnya.

Atau secara mudah bisa saya jelasin, bitcoin ini adalah sebuah mata uang di internet yang tanpa wujud tapi bisa dirubah ke bentuk mata uang lain seperti dolar, rupiah, dll. Bitcoin ini juga enggak terikat sama keadaan inflasi negara manapun, sehingga bisa dianggap bitcoin ini adalah mata uang yang paling kuat.

Sampai artikel ini dibuat, 1 bitcoin setara dengan sekitar 30 juta rupiah. jadi kayak gitulah singkatnya.

Oke tahap selanjutnya kita perkenalan nih sama istilah" umum buat nyari bitcoin di internet nan luas ini,

1. Mining (Cryptocoin)
Secara singkat, mining ini adalah proses menciptakan bitcoin. Nah bikin bitcoin gak semudah itu, kita harus menyewa suatu cloud server tertentu supaya kita bisa dapetin bitcoin ini guys, Namun jangan berkecil hati, berberapa web mining bitcoin juga biasanya memberikan akun gratis yang bisa kalian manfaatkan untuk maining bitcoin walaupun ya memang bakal lama banget karena biasanya cuma dapet 0,00sekian btc tiap detik/menit nya.

2. Faucet
Adalah situs" pemberi bitcoin dengan syarat, misalnya klik iklan, survey, cari refferal, atau bahkan cuma ngisi chaptcha. Biasanya web faucet ini punya selang waktu tertentu mulai dari hitungan menit sampai jam agar kita bisa mengerjakan tugas yang diperintahkan lalu diberi imbalan bitcoin.

3. Wallet
Seperti artinya wallet, yaitu dompet. Adalah sebuah situs layanan penampung bitcoin yang telah kalian kumpulkan dari situs" mining ataupun faucet. Dari situ ini kalian bakal dapat bitcoin address berupa code acak yang akan menjadi kode dompet tempat bitcoin kalian bakal dikirim.

4. Referral
Referral ini adalah suatu sistem yang (kayak MLM) memberikan kita bonus apabila kita bissa ngajak orang baru ke suatu web entah itu web mining/faucet sehingga kita bisa dapet tambahan bitcoin semacam itu guys.

Okay sampai segitu pendahuluannya, sekarang saya kasih link pemburu bitcoin yang bisa kalian manfaatin nih. Oh iya sebelum itu mohon perhatiannya ya.

SEGALA CARA MENCARI UANG DENGAN MUDAH DI INTERNET PENUH DENGAN SCAM (PENIPUAN) JADI KALIAN HARUS BERHATI-HATI DAN TANGGUNG RESIKO SENDIRI APABILA SAAT MENCARI BITCOIN TERNYATA UANG TIDAK DIKIRIM. EXPERIENCE IS THE BEST TEACHER SO USE YOUR COMMON SENSE KARENA SEGALA HAL YANG ADA DI INTERNET INI HANYA BISA KITA KETAHUI SETELAH KITA MENCOBANYA.

Berikut web nya ya (Daftar akan diupdate seiring waktu dan akan dihapus apabila terbukti scam) :
Last Update : 10-06-2017 (1 BTC = 38.226.100 IDR)
1. Wallet 

https://vip.bitcoin.co.id/ref/DhikaArtasyaPratama (Lebih diutamakan daripada coins.id, verifikasi lebih cepat cuma makan waktu berberapa jam)
https://coins.id/m/join/xfjyck (syarat agar bisa dicairkan uangnya, kalian harus menverifikasi identitas kalian ya + syarat lain harus poto selfie sambil bawa id card hehe)
https://poloniex.com/ (wallet buat nampung banyak jenis currency)


https://app.xapo.com/ (wallet wajib untuk berberapa faucet)

https://www.cryptopia.co.nz/Register?referrer=DhikaArtasyaPratama (wallet buat nampung banyak jenis currency)
http://faucethub.io/r/5451695 (wallet untuk tampung faucet)

2. Mining otomatis
https://minergate.com/a/d8bbd1517babbd3c91522410 (Sign up, lalu download app baru bisa mining. Bisa juga download app tambahan di android bisa mining lebih cepat.)
https://minecloud.io/?in=Dhika (Harus membeli hashpower sebesar 20Ghs. Bisa dari saldo internal)
https://btcprominer.life/128501 (Harus upgrade akun)
https://bitminer.io/2071967 (Harus upgradde akun)
https://eligiusmining.com/ref/Dhika (Harus deposit sebelum withdraw)
https://www.hashsecure.com/app/sign-up?r=qijKCaC4Xw (Harus deposit sebelum withdraw)
https://vixice.com/?ref=atL5B6 (Harus mencapai level 2 sebelum withdraw)
https://www.startminer.com/640040 (Harus upgrade akun)
http://www.knolix.com/59299d0431150/

3. Faucet
https://freebitco.in/?r=4769594 (Roll tiap 1 jam sekali)
http://moonbit.co.in/?ref=0ec349d49bf6 (Roll tiap 5 menit sekali, tapi kalo enggak diclaim tetep diakumulasi tiap waktunya) Sign up menggunakan xapo wallet langsung auto-withdraw 
http://btcclicks.com/?r=dd3d217f (klik iklan lalu dibayar)
http://coinbulb.com/?r=Dhika (klik iklan lalu dibayar)
https://www.bestchange.com/?p=141072 (cari minimal 3 referral bisa dapat 1$) Untuk daftar klik menu Affiliate program lalu klik sign up. Ada Faucet di pojok kiri bawah tiap 1 jam sekali.

http://freebitcoins.com/?ref=xKWJ1ECtHLg7z4LGFtpsfRYnbMRaGxCtey (request 1 menit sekali payout dalam bentuk calm bisa di masukin wallet Cryptopia)

http://btcsource.eu/?id=1163696 (Roll tiap 1 jam sekali) Harus menggunakan wallet xapo.

http://xapcom.eu/?id=782455 (Roll tiap 30 menit sekali) Harus menggunakan wallet xapo.

http://fieldbitcoins.com/?ref=beb0gfk3588706 (Ambil satoshi minimal 5 menit sekali) Diutamakan menggunakan wallet xapo.

http://btc4free.site/faucet/?ref=32702 (Claim tiap 5 menit sekali) Harus menggunakan wallet xapo.

http://moondoge.co.in/?ref=4b962b104562 (doge 5 menit)

https://bagi.co.in/dogecoin/?ref=26056 (doge 5 menit, withdraw menggunakan faucethub)

https://bitlucky.io/ref/1DrcRtJmqNp4xZE7t3NtxMZbxx67VktkR8 (5 menit, withdraw menggunakan faucethub)

https://bituniverse.net/ref/1DrcRtJmqNp4xZE7t3NtxMZbxx67VktkR8 (5 menit, withdraw menggunakan faucethub)

https://huefaucet.xyz/ref/1DrcRtJmqNp4xZE7t3NtxMZbxx67VktkR8 (5 menit, withdraw menggunakan faucethub)

https://crypto-bank.info/?p=6736 (Faucet berberapa jenis cryptocurrency)

https://synergytraffic.com/register.aspx?u=14084 (klik iklan)

Lain-Lain :
Ada Trading dan Faucet. Pertama" kalian ganti dulu bahasa nya jadi bahasa inggris.
Registrasi seperti biasa, lalu setelah bisa masuk, kalian klik tombol free dan klik agree seperti biasa.
Kalian akan dapat 0,15 BTC buat modal trading, nah bisa tuh main trading tanpa modal coba" aja nanti bisa sendiri ;) Selain itu kalo kalian klik menu Cranes, ada 3 faucet yang bisa diroll tiap 1 jam, tiap 2 jam dan tiap 3 jam.

https://gokano.com/ref/xrhIqQYJjygPmmwgkn


Mengerjakan tugas seperti survey dan pertanyaan. Hadiah berupa poin yang bisa ditukar barang seperti headset, handphone hingga PS4.

Sekian sharenya ya, semoga bermanfaat. 

Komentar

  1. All Crypto Trends at one place https://cryptonewstrends.com/

    BalasHapus
  2. nambang bitcoin gratis sehari bisa menghasilkan 100.000 satoshi sama dengan 7$ lebih legit banget gan sis. link nya dibawah

    Register PIVOT to get BTC Bonus:PIVOT is a community for cryptocurrency investors. https://www.pivot.one/app/invite_login?inviteCode=bjpphb
    atau
    Register PIVOT to get BTC Bonus:PIVOT is a community for cryptocurrency investors. https://www.pivot.one/app/invite_login?inviteCode=hoblkw

    BalasHapus
  3. https://cryptohuge.com/index?ref=4408596 nambang dolar gratis $100 untuk pemula

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer